Mata kuliah Akuntansi Perpajakan merupakan mata kuliah wajib untuk mahasiswa pemilihan konsentrasi perpajakan. Dalam mata kuliah ini membahas perbedaan perlakuan akun-akun dalam akuntansi dan perpajakan seperti kas dan setara kas, piutang, persediaan, beban dibayar dimuka serta rekonsiliasi fiskal